Selasa, 22 Februari 2011

TIPS BERKHUTBAH

TIPS BERKHUTBAH

1.Berdiri di atas mimbar, mengucapkan salam, kemudian duduk sebentar hingga bila menyelesaikan adzannya.
2.Berdiri kembali menghadap jamaah dan membacakan khutbah dengan suara yang keras atau nyaring.
3.Duduk sebentar setelah khutbah pertama selesai sambil membaca do’a atau sebagian ayat Al – Qur’an.
4.Berdiri lagi untuk membacakan khutbah kedua kemudian diakhiri dengan do’a.
5.Khatib turun dari mimbar yang diiringi iqamah kemudian bersama – sama shalat jum’at.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar